Kumpulan Desain Meja Kerja Ini Bikin Produktivitas Meningkat

Tren work from home (WFH) atau bekerja dari rumah yang dimulai di masa pandemi kini menjadi salah satu new normal atau kebiasaan baru. Ya, banyak perusahaan yang membebaskan karyawannya untuk bekerja dari rumah ataupun kombinasi bekerja dari rumah dan bekerja di kantor dalam satu pekan. Nah, agar produktivitas di rumah terus meningkat, kamu butuh desain meja kerja […]